Rukun Islam ada lima yaitu :
- Syahadat, yaitu bersaksi bahwa tiada ilah sealin Allah SWT dan bahwa Muhammad SAW adalah utusan Allah SWT.
- Menegakkan Sholat.
- Menunaikan Zakat.
- Berpuasa Ramadhan.
- Berhaji ke Baitullah bagi orang yang mampu berangkat ke sana.
Sumber : Safinatun Najah Bab Aqidah.
#rukun islam #rukun islam ada berapa #apa saja rukun islam #berapa rukun islam